Pernah melihat soal-soal matematika yang jawabannya mengundang perdebatan di media sosial? Netizen berbeda pendapat soal jawaban dan cara pengerjaan soal-soal viral tersebut. Padahal soal itu merupakan soal yang diberikan untuk anak-anak sekolah dasar.
1. Kamu yang ngaku cerdas, baca soalnya nggak usah berulang-ulang ya! Sekali doang harus langsung ngerti…
Selama musim panas Calvin dan teman-temannya berlibur ke Taman Bermain ‘Ten Flags’. Di sana, ada 10 wahana roller coaster yang “wajib” dicoba. Saat hari sudah malam, Calvin dan teman-temannya hanya bisa mencoba lima dari 10 wahana tersebut, karena antri. Ada 2 orang yang sempat menaiki 2 roller coaster yang sama. Berapa jumlah rombongan yang ikut ke taman bermain bersama Calvin hari itu?
2. Coba dihitung dengan bener, jawabannya “00” apa “56”? Masih inget ‘kan aturannya gimana?
0 Response to "Soal - Soal Matematika Anak SD ini Sempat Menghebohkan Dunia Maya. Kamu Bisa Menjawabnya ... ???"
Posting Komentar